Hewan Hewan Yang Mempunyai Bagian Tubuh Yang Dapat Membunuhnya Sendiri

 Rasanya masih tidak percaya dengan sebuah video yang sempat diunggah, di mana sifat hewan hampir sama dengan manusia. Mereka diberikan pilihan apakah mau bertahan hidup.


Video yang diunggah di youtube @Zona Biru tersebut mengisahkan di dunia ini ada banyak satwa dengan berbagai kelebihan anggota badan untuk melindungi diri. Tetapi, secara perlahan berbalik membunuhnya sendiri.

@Zona biru dalam unggahannya tersebut menyebutkan sekiranya, ada 3 hewan bisa melakukan hal seperti itu. Di mulai dari urutan nomor 3 adalah Babi Rusa, dalam penampakannya seperti dua perwujudan.

Babi dan juga Rusa dalam satu tubuh hanya saja, satwa yang hanya ada di Sulawesi ini sebenarnya, merupakan salah satu jenis Babi. Memiliki gigi taring melengkung ke dalam.

Mengarah ke arah kepala, hanya dimiliki oleh pejantan saja, dapat menjadi senjata karena, semakin usia bertambah pertumbuhannya juga mengikuti. Sehingga, bisa saja menembus bagian tengkoraknya sendiri.

Burung Elang Dan Domba Argali

Selanjutnya adalah Burung Elang di mana mampu bertahan hidup sapai usia 70 tahun. Hanya saja saat menginjak 40 tahun, ada transformasi tubuh dan harus memilih sendiri bagaimana nasibnya ke depan.

Bulu semakin berat, sulit bergerak, paruh akan membesar, mencapai bagian dada serta cakarnya memanjang. Hal tersebut membuatnya kesulitan untuk bertahan hidup karena pergerakannya tidak bebas. Biasanya Elang akan memilih.

Mengasingkan diri di daerah tebing tinggi kurang lebih 150 hari. Kemudian, mematahkan paruh dan kuku pada tebing, serta mencabut semua bagian bulunya sampai semuanya tumbuh kembali.

Dengan begini, Elang dapat kembali terbang dan mencari mangsa melanjutkan hidupnya selama 30 tahun ke depan. Terakhir, Domba Argali menjadi paling besar di dunia hidup di wilayah pegunungan bergerombol.

Jenis jantan tanduknya sangat besar dibandingkan betina, bentuk spiral, menjadi senjata sebagai bertahan diri atau sedang melakukan persaingan. Semakin tua tanduk menjadi besar dan dapat membunuhnya karena sanggup menembus pipi.





indonesi.com























0 Response to "Hewan Hewan Yang Mempunyai Bagian Tubuh Yang Dapat Membunuhnya Sendiri"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel